Pages

Sabtu, 10 November 2012

MANFAAT MORNING SICKNESS


MANFAAT MORNING SICKNESS
Mual dan muntah (Morning Sickness) saat ahmil muda merupakan hal yang umum yang diusia kehamilan dua atau tuga bulanan. Ini disebabkan perubahan hormon-hormon dalam tubuh yang memepersiapakan diri untuk menerima kehamilan. Morning Sickness tidak memebahayakan ibu dan janin yang dikandingnya. Bahkan morning sickness dianggap sebagai kehamilan yang sehat.
            Banyak penelitian telah dilakuakan dibarat, tak satupun yang mengaitkan morning sickness dengan keguguran. Bahkan ditemukan anak-anak yang ibunya mengalami sickness justu memeliki skor tes kecerdasan lebih tinggi alias lebih tinggi dibanding ibi yang tidak mengalami morning sickness. Penelitian ini dilakukan oleh Dr Irena Nulmala di Hospital of Sick Children di Toronto, Kanada.
Sumber : MAJALAH NIRMALA

0 komentar:

Posting Komentar