PISANG MAKANAN MASA DEPAN ?
Perubahan ilim
akan menjadikan pisang sebagai bahan makanan utama untuk jutaan penduduk bumi,
terutama dinegara berkembang. Para peneliti dari perusahaan agrikultural CGIAR,
menjawab permintaan dari badan PBB yang bertanggung jawab atas ketersediaan
pangan, menyatakan bahwa buah itu bisa menggantikan “peran” kentang, bahkan di
negara yang penduduknya bermakan utama kentang
Mereka
memprediksi bahwa produksi tiga makanana utama. Yakni jagung, beras dan gandum,
akan berkurang. Demikian pula kentang yang biasanya tumbuh didaerah dingin
akibat iklim yang tidak menentu.
Selain pisang,
makanan pengganti adalah singkong, terutama di daerah asia
bagian selatan, singkong lebih tahan lama terhadap iklim.
Yang menjadi
cara adalah bagaimana menyediakan protein dalam menu sehari-hari. Kedelai
adalah salah satu sumber, tetapi sayang kedelai tidak tahan terhadap perubahan
suhu.
0 komentar:
Posting Komentar